Untuk kado untuk Pacar cewek, itu sangat mudah. Cewek itu identik dengan berias maupun mempercantik diri,maka dari itu beri kado cewekmu dengan baju, boneka, jam tangan, perhiasan, Sepatu ataupun dompet wanita. Tapi bagi cewek atau wanita yang suka romantis alangkah lebih baiknya anda juga memberikan setangkai atau rangkaian bunga mawar merah biar lebih romantis.Kalau kado untuk cowok, cocoknya seperti jam, kacamata, sabuk dan Sepatu. Tapi inget Sepatu juga harus yang cocok ukurannya jangan sampai salah ukuran.hehe..kalau laki-laki biasanya lebih menekankan merk barang yang dipakai sebagai gengsi seorang lelaki. Walaupun anda seorang wanita tapi kalau memberikan surprise kepacar kita cowok,nila anda berhasil pasti si cowok akan terharu dan akan lebih sayang ke kamu
Oke semoga informasi ini bermanfaat bagi anda,berikanlah kado istimewa dan kado yang terbaik buat pacar yang kamu sayangi..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar