Bagi anda yang baru mengenal blogspot (blogger), ketika anda membaca sebuah artikel di dalam blog tersebut dan anda tertarik, kemudian anda ingin mengomentari tulisan tersebut, tentu sangatlah mudah dilakukan, caranya anda tinggal menuliskan komentar anda di kolom yang disediakan yaitu kolom komentar, setelah itu klik publikasikan. Cara diatas sangat simple dan secara detailnya perhatikan beberapa langkah berikut ini:
5. jika anda belum memiliki google account, silahkan klik tombol daftar, lalu daftarkan identitas diri anda dengan mengisi formulir yang telah disediankan oleh google.
1. Perhatikan gambar poskan komentar dibawah ini :
2. Silahkan isi komentar anda pada kolom yang bertuliskan "Masukkan komentar Anda", maka hasilnya akan seperti ini :
3. setelah menulis komentar, dibawah kolom komentar klik tombol panah kebawah "Select profile" kemudian pilih salah satu profil yang anda gunakan, misal yang umum digunakan adalah "Google Account" lalu klik tombol publikasikan.
4. tunggu beberapa saat, maka anda akan diarahkan ke link google account untuk log in, masukkan alamat e-mail dan password anda kemudian klik tombol masuk.
6. Kemudian anda akan diarahkan kembali ke blog yang tadi anda baca artikelnya dan anda komentari, masukan kode sesuai dengan gambar captcha jika diminta, lalu klik tombol publikasikan.
7. Selamat!!.. komentar anda telah muncul tepat di bawah postingan :) untuk beberapa blog atau situs mungkin anda tidak akan melihat komentar anda secara langsung setelah anda mengklik tombol publikasikan, biasanya anda diminta menunggu moderasi dari admin blog tersebut, atau anda diminta menjadi anggota blognya, barulah anda bisa memberikan komentar,
8. sekian, semoga bermanfaat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar