Cara mendapatkan uang lewat internet - Jaman sekarang tidak banyak yang beralih bisnis lewat internet. Bahkan tidak sedikit pula yang menjadi sukses lewat lnternet. Memang sebagian orang kuno pasti menganggap mustahil kalau bisa kaya dan sukses lewat internet karena terlalu nyaman dan puas dengan hasil yang dicapai didunia real.
Padahal banyak orang yang sukses dengan menjalankan bisnis di internet bahkan sampai mengalahkan pendapatan yang diperoleh di real. Contohnya saja Anne Ahira seorang yang sangat sangat sukses berbisnis lewat internet. Dia seorang wanita yang menjadi miliarder lewat internet. Anna Ahira lewat internet dia berhasil mendapata uang kurang lebih 1 milyard tiap bulannya dari bisnis online.
Ada beberapa kumpulan bisnis online atau cara mencari uang di internet. Contohnya:
1. Mencari uang lewat internet dengan cara menjual produk sendiri maupun produk orang lain,terus kita dapat komisinya.contoh cara menjualkan produk orang lain adalah lewat amazon,kita menjualkan produk amazon terus kita terima komisi 15persen per itemnya. Menjualkan barang orang lain lewat website kita itu dinamakan affiliasi
2. Mencari uang lewat internet dengan cara web advertising,caranya kita membuat website kemudian ketika website kita rame pengunjung terus kita dafkankan website kita keperiklanan supaya orang tersebut mau beriklan diwebsite kita. Contohnya:iklan ppc google Adsense, kumpulblogger atau infolinks dll
3. Berjualan online lewat situs orang lain atau lewat situs jejaring sosial seperti fb , kaskus atau toko bagus. Untuk cara daftar toko bagus silahkan lihat dipostingan saya sebelumnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar