Senin, 16 April 2012

Mengasah pengetahuan geografi

Download peta digital

Hingga saat ini, jumlah negara yang berdiri telah mencapai 210. Negara-negara tersebut ada yang merupakan negara besar, dan adapula negara kecil. Seberapa jauhkah pengetahuan umum anda tentang keberadaan suuatu wilayah negara?


Anda dapat mengetesnya dengan memanfaatlkan software kuis peta dunia, yang dikenal dengan World Map Quiz.

Aplikasi ini menunjuk ke suatu wilayah, dan diharapkan anda telah mengetahuinya sebelum melihat jawaban yang benar. Diakhir tes, anda akan mendapati penilaian dalam persentase.

Download DISINI
*tunggu 5 detik dan klik SKIP AD di pojok kanan atas


PC Mild 01/2010

Tidak ada komentar:

Posting Komentar