Beberapa orang atau konsumen biasanya banyak yang bertanya-tanya tentang kenapa Samsung menggunakan nama Ativ pada handset WP8 mereka??? Kata Ativ dari kata Vita yang dibalik dalam bahasa latin berarti hidup, dimana Filosofi inilah yang dijadikan Samsung Ativ S untuk mengajak seluruh pengguna smartphone berada dalam kegembiraan yang luar biasa, demikian tutur dari direktur samsung ketika diwanwancari oleh wartawan. Pada tahun 2013 yang akan datang diyakini bahwa Windows Phone 8 akan membanjiri pasar smartphone seperti perangkat Android yang sudah sudah membanjiri pasaran lebih dulu. Sehingga pihak samsungpun sudah bersiaga untuk bersaing lebih ketat dalam pemasaran produknya supaya tidak terinjak-injak oleh produsen smartphone lainnya.
Spesifikasi Samsung Ativ S selengkapnya:
- BODY Dimensions 137.2 x 70.5 x 8.7 mm dan berat 135 g
- OS Microsoft Windows Phone 8 dengan Chipset Qualcomm MSM8960 Snapdragon
- CPU Dual-core Krait 1.5 GHz
- GPU Adreno 225 dengan Sensors Accelerometer, gyro, proximity,
- Layar menggunakan Super AMOLED capacitive touchscreen dengan ketajaman 16M colors
- Size 720 x 1280 pixels, 4.8 inches
- Jaringan 2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 dan 3G Network HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
- Protection Corning Gorilla Glass 2
- Vibration, MP3, WAV ringtones
- Camera Primary 8 MP, 3264×2448 pixels, autofocus, LED dan flash
- Camera Secondary Yes, 1.9 MP
- Video Yes, 1080p@30fps
- Memori Card slot microSD, up to 32 GB
- Memori Internal 16/32 GB storage, 1 GB RAM DATA GPRS , EDGE , Speed HSDPA, 42 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps
- WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual-band,
- Wi-Fi Bluetooth Yes, v3.0 with A2DP
- BATTERY Standard battery, Li-Ion 2300 mAh
- Messaging SMS (threaded view), MMS, Email, Push
- Radio Stereo FM radio with RDS
- GPS Yes, with A-GPS support and GLONASS
Tidak ada komentar:
Posting Komentar